
- Rapat Pentahapan Dalam Pelaksanaan Pendataan Indeks Desa Tahun 2025 Dan Updating Data Prodeskel
- Pembayaran Tanah Pengganti Desa Wadas Kecamatan Bener Terdampak Proyek Strategis Nasional /PSNP Pembangunan Bendungan Bener
- RAKOR TPPS Tingkat Kabupaten Purworejo TA 2025
- Bakti Sosial Karyawan dan Karyawati serta Dharma Wanita UP DPPPAPMD ke Panti Sosial Plandi
- Rapat Koordinasi Pelaksanaan Persiapan Penyaluran Bantuan Keuangan Bersifat Khusus Untuk Peningkatan Sarana Prasarana Pemerintah Desa
- Silahturahmi Bincang Ramadhan Pengurus PKK Kabupaten Purworejo Bersama Bupati Purworejo
- Upacara Penutupan TMMD Sengkuyung Tahap 1 Desa Samping Kecamatan Kemiri
- Rapat Koordinasi Penyepakatan Usulan Prioritas Bankeu Provinsi Jateng
- Rapat Koordinasi Pencegahan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak
- Pembinaan Teknologi Tepat Guna (TTG) Kategori Unggulan dan Posyantek Desa Berprestasi di Desa Rejosari Kecamatan Kemiri
Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan kegiatan Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Kabupaten Purworejo
Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan kegiatan Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Kabupaten Purworejo
Berita Terkait
- Penyerahan Keputusan Bupati tentang Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa di Purworejo Tahun 20240
- Peningkatan Kapasitas Pengelola BUMDesa Kategori Berkembang Tahun 20240
- Pembahasan Raperbup Perubahan Pedoman Tata Cara Pengalokasian Dan Pengelolaan ADD0
- Rapat Penetapan Lokasi Penanganan Akses Reforma Agraria (PARA)0
- RAPAT KOORDINASI UPDATING DATA PRODESKEL DAN INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM) TAHUN 20240
- RAPAT KOORDINASI TERKAIT RENCANA PEMBANGUNAN PUSKESMAS PEMBANTU DI TANAH DESA 0
- PEMBINAAN APARATUR PEMDES KEPADA KADES SE KABUPATEN PURWOREJO0
- MENERIMA TIM STUDY KOMPARASI DARI DINPEMADES KABUPATEN KEBUMEN0
- PEMBAHASAN PERJANJIAN KERJA SAMA (PKS) ANTARA KABUPATEN PURWOREJO DAN UNIVERSITAS DIPONEGORO0
- RAPAT DESK DATA LAPORAN KKPHAM KABUPATEN/KOTA di BIRO HUKUM SETDA PROVINSI JAWA TENGAH0
Berita Populer
- 118 Desa mulai input kuesioner Indeks Desa Membangun (IDM) secara online
- KP SPAM SEBAIKNYA MENJADI UNIT USAHA BUMDES
- Pelatihan Aplikasi pelaporan bankeu kepada pemdes PAK BEJO di Kecamatan Butuh
- SOSIALISASI DAN PEMINATAN KESANGGUPAN DESA DALAM PROGRAM HID MAMA
- Insentif bagi Ketua RT RW
- Dalam rangka menghadiri dan mengikuti Undangan Sosialisasi Vaksinasi di Kabupaten Purworejo
- SOSIALISASI APBDes PERUBAHAN TAHUN 2019
- Acara sosialisasi dan uji coba aplikasi Jogo tonggo provinsi jawa tengah.
- Kunjungan Kerja Pelaksanaan Program Kerja TPAKAD Ke Kabupaten Purbalingga
- PENINGKATAN KAPASITAS BADAN PERMUSYAWARATAN DESA SE-KAB. PURWOREJO

Acara Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan kegiatan Penetapan dan Penegasan Batas Desa di Kabupaten Purworejo dilaksanakan pada tanggal 26 Juni 2024 di Ruang Rapat Bidang dan Dibuka Oleh Kepala Bidang Administrasi Pemerintahan Desa DPPPAPMD Ickbal Nugroho, S.S.T.P., M.I.P. dan Menyampaikan terkait susunan keanggotaan yang masuk di SK Tim Penetapan dan Penegasan Batas Desa (PPBDes), tugas Tim PPBDes dan Alokasi rencana pelaksanaan Penetapan dan Penegasan Batas Desa (PPBDes) di Kecamatan Grabag yang semula 16 Desa Kemudian setelah penetapan anggaran outputnya menjadi 12 desa, sehingga perlu disesuaikan.
Rencana 16 Desa tersebut adalah Desa Ukirsari, Nambangan, Rowodadi, Bakurejo, Duduwetan, Dudukulon, Rejosari, Trimulyo, Tulusrejo, Tegalrejo, aglik, Kedungkamal, Sangubanyu, Tlepokwetan, Tlepokkulon, Kese. Seluruh Desa tersebut berada di Wilayah Kecamatan Grabag. Tanggapan anggota TIM PPBDes dari DPUPR dalam pelaksanaan kalau bisa jangan dulu di batas wilayah kabupaten karena harus menghadirkan dari unsur kabupaten tersebut , karena masih awal kita jalani yang gampang-gampang dulu saja.Masukan beberapa TIM PPBDes tersebut karena rencana awal 16 Desa tersebut tidak berdampingan alias mlompat-mlompat maka sesuai keputusan TIM PPBDes diganti menjadi 12 Desa yang saling berdampingan.
12 Desa sesuai Keputusan TIM PPBDes yaitu Desa Sumberagung, Pasaranom, Munggangsari, Bakurejo, Duduwetan, Dudukulon, Rejosari, Ketawangrejo, Patutrejo, Harjobinangun, Banyuyoso, Grabag. Kemudian rapat tersebut di tutup dan akan dilaksanakan rapat lagi untuk mengetahui teknis pelaksanaan kegiatan PPBDes dan ruwndown pelakasanaannya.