Workshop \"Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan di Satuan Pendidikan\"
Workshop \"Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan di Satuan Pendidikan\"

By DPPPAPMD KAB PURWOREJO 25 Apr 2025, 15:40:43 WIB Pemerintahan
Workshop \"Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan di Satuan Pendidikan\"

Anindya Ramadhani S.Pd Konselor UPT PPA DPPPAPMD Kabupaten Purworejo menjadi narasumber kegiatan Workshop "Pencegahan dan Penanggulangan Kekerasan di Satuan Pendidikan" Hari Rabu, 25 April 2025 di Ruang Meeting Zoom SMA NEGERI 2 PURWOREJO. Peserta terdiri dari Seluruh Guru dan Karyawan/Karyawati SMA N 2 PURWOREJO. Diharapkan melalui kegiatan ini  Guru maupun Karyawan/Karyawati dapat memahami bagaimana mencegah kekerasan terutama pada satuan pendidikan dan dapat memahami bagaimana cara penanganan awal pada korban kekerasan di lingkungan sekolah serta di sesuaikan dengan kebutuhan korban




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment