Rapat koordinasi pelaksanaan kegiatan Evaluasi Tingkat Perkembangan Desa dan Kelurahan serta Lomba Desa dan Kelurahan Kabupaten Purworejo
Rapat koordinasi pelaksanaan kegiatan Evaluasi Tingkat Perkembangan Desa dan Kelurahan serta Lomba Desa dan Kelurahan Kabupaten Purworejo

By DPPPAPMD KAB PURWOREJO 22 Mar 2021, 07:57:22 WIB Pemerintahan
Rapat koordinasi pelaksanaan kegiatan Evaluasi Tingkat Perkembangan Desa dan Kelurahan serta Lomba Desa dan Kelurahan Kabupaten Purworejo

Keterangan Gambar : Rapat koordinasi pelaksanaan kegiatan Evaluasi Tingkat Perkembangan Desa dan Kelurahan serta Lomba Desa dan Kelurahan Kabupaten Purworejo


Rapat koordinasi pelaksanaan kegiatan Evaluasi Tingkat Perkembangan Desa dan Kelurahan serta Lomba Desa dan Kelurahan Kabupaten Purworejo dilaksanakan oleh seksi Pembinaan Lembaga Kemasyarakatan Bidang Pemberdayaan Dinpermades Kabupaten Purworejo pada hari Senin tanggal 16 Maret 2021 bertempat di Aula Dinpermades. Rapat dipimpin oleh Plt. Kabid Pemberdayaan Dinpermades Bagas Adi Karyanto, S.Sos, MM diikuti oleh seksi yang menangani kegiatan tersebut dari 16 Kecamatan yang ada di Kabupaten Purworejo. Dalam rapat tersebut telah disampaikan mengenai tahapan dan jadwal lomba desa dan kelurahan tingkat kecamatan, tingkat kabupaten, tingkat provinsi Jawa Tengah, tingkat Regional dan Nasional.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment