MENGIKUTI ACARA VIDEO CONFERENCE SOSIALISASI TINGKAT KABUPATEN PROGRAM PAMSIMAS HID TAHUN 2021 VIA APLIKASI ZOOM
MENGIKUTI ACARA VIDEO CONFERENCE SOSIALISASI TINGKAT KABUPATEN PROGRAM PAMSIMAS HID TAHUN 2021 VIA APLIKASI ZOOM

By DPPPAPMD KAB PURWOREJO 19 Agu 2020, 13:25:34 WIB Pemerintahan

Berita Terkait

Berita Populer

MENGIKUTI ACARA VIDEO CONFERENCE SOSIALISASI TINGKAT KABUPATEN PROGRAM PAMSIMAS HID TAHUN 2021 VIA APLIKASI ZOOM

Acara sosialisasi dilaksanakan pada hari Jum'at tanggal 24 Juli 2020 melalui aplikasi zoom.

Peserta sosialisasi terdiri dari unsur Bappeda, Dinas Kimpertan, Dinas Kesehatan, Dinpermades, PDAM Tirta Perwitasari, Asosiasi BP-SPAM Kab. Purworejo, DC dan Co DC Pamsimas Kab. Purworejo, FS dan FM serta para Kades Desa Usulan Program Pansimas HID Tahun 2021.

Acara dimulai pukul 09.00 s/d 11.45 wib dengan pemateri Sosialisasi dari unsur Bappeda dan DC Pamsimas  Kab. Purworejo serta dilanjutkan sesi tanya jawab.

 




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment