
- Rakor Persiapan Pendirian Koperasi Merah Putih
- Kunjungan Kemendes PDT ke Kabupaten Purworejo
- Monitoring Rakon PKK dan Pengukuhan TP Posyandu Desa Se-Kecamatan Butuh
- Kepala DPPPAPMD Menghadiri Sidang Terkait Pemberhentian Perangkat Desa Tegalsari Kecamatan Bruno
- Rapat Koordinasi Rencana Tindak lanjut Program Pendirian Koperasi Desa Merah Putih
- Rapat Persiapan Verifikasi Lapangan Hybrid (VLH) Evaluasi KLA
- Monitoring, Rakon dan Pengukuhan Tim Pembina POSYANDU DESA se Kecamatan Kemiri dan Kecamatan Bruno
- Rakor Forkopimda Kabupaten Purworejo
- Silaturahmi dan Halal Bihalal Bumdesma lkd se Kabupaten Purworejo
- Konferensi Dinas Kepala Desa Kecamatan Loano
Rakor Kelompok Kerja Pengarusutamaan Gender (PUG) Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah
Rakor Kelompok Kerja Pengarusutamaan Gender (PUG) Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah
Berita Terkait
- Kepala Bidang PPPA menghadiri Musrenbang Kecamatan Pituruh0
- SOSIALISASI KECAMATAN LAYAK ANAK TAHUN 20240
- Musrenbang Kecamatan Kutoarjo0
- Koordinasi dan Konsultasi terkait Narasumber tentang Penyelenggaraan Konvensi Hak Anak (KHA)0
- Sosialisasi Panduan Perencanaan dan Penganggaran Anak Tidak Sekolah (ATS)0
- Forum Konsultasi Publik Dan Pembukaan Masa Musrenbang Tahun 20240
- Pertemuan Rutin GOW0
- Sosialisasi Madrasah Ramah Anak (MRA) AZ ZAHRA PURWOREJO0
- Sosialisasi Satuan Pendidikan Ramah Anak (SRA) dan anti perundungan MI IMAM PURO BRENGGONG0
- Deklarasi Satuan Pendidikan Madrasah Ramah Anak (MRA)0
Berita Populer
- 118 Desa mulai input kuesioner Indeks Desa Membangun (IDM) secara online
- KP SPAM SEBAIKNYA MENJADI UNIT USAHA BUMDES
- Pelatihan Aplikasi pelaporan bankeu kepada pemdes PAK BEJO di Kecamatan Butuh
- SOSIALISASI DAN PEMINATAN KESANGGUPAN DESA DALAM PROGRAM HID MAMA
- Insentif bagi Ketua RT RW
- Dalam rangka menghadiri dan mengikuti Undangan Sosialisasi Vaksinasi di Kabupaten Purworejo
- SOSIALISASI APBDes PERUBAHAN TAHUN 2019
- Acara sosialisasi dan uji coba aplikasi Jogo tonggo provinsi jawa tengah.
- Kunjungan Kerja Pelaksanaan Program Kerja TPAKAD Ke Kabupaten Purbalingga
- PENINGKATAN KAPASITAS BADAN PERMUSYAWARATAN DESA SE-KAB. PURWOREJO

Kabid PPA menghadiri Rakor Kelompok Kerja Pengarusutamaan Gender (PUG) Kabupaten / Kota Se Jawa Tengah Hari Senin, 12 Februari 2024 bertempat di Ruang Rapat gedung B lantai V Setda Prov.Jawa Tengah, Jalan Pahlawan nomor 9 Mugassari, Semarang dihadiri Dinas PPPA dan BAPPEDALITBANG Se Jawa Tengah. Narasumber Lenny N. Rosalin, SE., M.Sc., M.Fin selaku Deputi Bidang Kesetaraan Gender KEMENPPPA RI dan Dr. Indra Kertati, M.Si. selaku Direktur Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Sumberdaya Pembangunan (LPPSP) Semarang. Acara dimulai dengan Sambutan Kepala DP3AP2KB Provinsi Jawa Tengah Dra. Retno Sudewi, Apt, M.Si, MM sekaligus memaparkan kembali hasil penilaian PUG di Jawa Tengah melalui Anugerah Parahita Ekapraya (APE) Tahun 2023 lalu. Pemaparan materi tentang Revitalisasi Pengarusutamaan Gender (PUG) dan Review PPE 2023 Provinsi Jawa Tengah oleh Lenny N. Rosalin, SE., M.Sc., M.Fin selaku Deputi Bidang Kesetaraan Gender KEMENPPPA RI sebagai berikut :Istilah APE akan diganti dengan PPE (Penganugerahan Parahita Ekapraya); Mendorong dan menekankan 7 (tujuh) prasyarat implementasi PUG yaitu : Komitmen, Kebijakan, Kelembagaan, Sumber daya, Sistem informasi dan data terpilah, Alat analisis gender, Partisipasi masyarakat. Selain itu, implementasi PUG HARUS tertuang didalam : RPJPD, RPJMD, RKPD, Renstra PD, Rencana Kerja Perangkat Daerah, RAD PUG. Di dalam penilaian PPE, nilai tertinggi ada pada indikator INOVASI PENYELENGGARAAN PUG yang mana Kabupaten/Kota harus membuat sesuatu inovasi yang beda tapi bukan dari tugas dan fungsi masing-masing perangkat daerah. Pemaparan materi tentang Langkah Strategis Implementasi 7 Tahapan Pengarusutamaan Gender Bagi PD dan Pemerintah Kabupaten / Kota oleh Dr. Indra Kertati, M.Si. selaku Direktur Lembaga Pengkajian dan Pengembangan Sumberdaya Pembangunan (LPPSP) Semarang, yang intinya menjelaskan tugas 5 (lima) Perangkat Daerah sebagai driver pokok PUG di Kabupaten/Kota salah satunya yaitu DPPPAPMD dengan tugas: Mengkoordinasikan pelaksanaan PUG, Mengkoordinasikan data responsif gender sebagai basis PPRG, Menyusun panduan pelaksanaan PUG, Menyiapkan dan menyelenggarakan Rakor Pokja.