▴DPPPAPMD Kabupaten Purworejo▴ - Rapat Rakortek Riset dan Inovasi Daerah di Bapperida Kabupaten Purworejo
- Rakor Sekolah Perempuan Cerdas Masa Kini (SERAT KARTINI) Tahun 2026.
- Apel Rutin Hari Senin
- Tegaskan Komitmen Nyata Pembangunan Infrastruktur Berkelanjutan, Pemkab Purworejo Resmikan 24 Proyek Pembangunan Daerah TA 2025
- Gendhing Setu Legi, Wujud Komitmen Kabupaten Purworejo Lestarikan Budaya Daerah
- Rapat Persiapan Pelaksanaan Sosialisasi Rakerna X Tahun 2025
- Pertemuan Rutin GOW
- Pembinaan Peningkatan Kapasitas Anggota BPD se Kabupaten Purworejo Tahun 2026
- Pembekalan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata UMP
- Rapat Koordinasi Bankeu Bersifat Khusus Insentif Ketua RT Ketua RW) Tahun 2026
Rakor Sekolah Perempuan Cerdas Masa Kini (SERAT KARTINI) Tahun 2026.
Rakor Sekolah Perempuan Cerdas Masa Kini (SERAT KARTINI) Tahun 2026.
Berita Terkait
- Pertemuan Rutin GOW0
- Sosialisasi Kamus Usulan Pokok-Pokok Pikiran DPRD Kabupaten Purworejo0
- Peringatan Hari Ibu ke 97 Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 20250
- Verifikasi Data Dukung Indeks Ketahanan Nasional (IKN)0
- Sosialisasi Anti Kekerasan di Satuan Pendidikan SMA Negeri 7 Purworejo0
- Sambut Hari Ibu, Serat Kartini Purworejo Gelar Senam Sehat Bugar Ceria0
- Peringatan Hari Ibu ke-97 Oleh Organisasi Dian Kemala0
- Sosialisasi Penyusunan Indeks Ketahanan Nasional (IKN)0
- Study Tiru Tentang Penyusunan Rencana Aksi Daerah (RAD) Pengarusutamaan Gender (PUG)0
- Paparan Akhir Rencana Aksi Daerah Pangan dan Gizi ( RAD - PG ) Berbasis Potensi Sumber Daya Lokal Kabupaten Purworejo Tahun 2025 - 20290
Berita Populer
- KP SPAM SEBAIKNYA MENJADI UNIT USAHA BUMDES
- Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke 32 Tahun 2025
- 118 Desa mulai input kuesioner Indeks Desa Membangun (IDM) secara online
- Pelatihan Aplikasi pelaporan bankeu kepada pemdes PAK BEJO di Kecamatan Butuh
- Rapat Koordinasi Posyandu 6 SPM Permendagri 13 tahun 2025
- SOSIALISASI DAN PEMINATAN KESANGGUPAN DESA DALAM PROGRAM HID MAMA
- Dialog Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih
- Dalam rangka menghadiri dan mengikuti Undangan Sosialisasi Vaksinasi di Kabupaten Purworejo
- Insentif bagi Ketua RT RW
- Hari Jadi ke- 17 Gema Desa 2025 di Stadion Manahan Solo

Senin, 26 Januari 2026 pukul 13.00 WIB - selesai bertempat di Aula Lt. 2 DPPPAPMD Kabupaten Purworejo, dilaksanakan Rakor Sekolah Perempuan Cerdas Masa Kini (SERAT KARTINI) Tahun 2026. Pertama, Sambutan Ketua SERAT KARTINI Dra. Titik Mintarsih, M.Pd. yang menyampaikan ucapan terimakasih kepada Anggota SERAT KARTINI yang sudah berkenan hadir pada rakor ini. Kedua, Sambutan Kepala Bidang PPPA DPPPAPMD Kabupaten Purworejo Ibu Heny Safaryuni Tataningsih, SH., M.AP. yang menyampaikan rencana kerja anggaran tahun 2026 SERAT KARTINI sebagai berikut :
• Rakor dilaksanakan 6x;
• Diklat Sekolah Perempuan Cerdas Masa Kini (SERAT KARTINI) dilaksanakan 2x.
Selain program kerja pokok diatas, SERAT KARTINI juga diminta membantu tugas DPPPAPMD Kabupaten Purworejo dalam pengentasan desa miskin extreme dengan melakukan kegiatan sosialisasi / pelatihan di Desa Tursino Kecamatan Kutoarjo yang merupakan desa binaan dari DPPPAPMD Kabupaten Purworejo.







